Report Abuse

Stats

Comment

Cara Memperlambat atau Mempercepat Video di Youtube

Post a Comment
Bagi yang sering nonton video di youtube mungkin sesekali anda menemukan video yang membuat anda tertarik bahkan anda mereplay ulang video tersebut. Karena penasaran kadang-kadang anda ingin memperlambat video atau istilahnya Slow Motion, tapi mungkin anda menemukan kendala karena fitur diyoutube tidak sama dengan divideo player komputer. Tenang saja, kali ini saya akan berbagi trik cara mempercepat (Fast Motion) atau memperlambat (Slow Motion) video youtube.
 
caranya adalah dengan mengklik pada icon setting yang berada di sudut kanan bawah dari player Youtube, kemudian pilih speed yang anda inginkan.
Bagi yang sering nonton video di youtube mungkin sesekali anda menemukan video yang membua Cara Memperlambat atau Mempercepat Video di Youtube

Tapi masalahnya mungkin anda tidak dapat menemukan menu Speed ini di tampilan player Youtube anda.


Untuk dapat menampilkan menu speed ini anda harus sudah bergabung di YouTube HTML5 Beta, klik pada “Join YouTube HTML5 Trial” untuk mengikuti program beta YouTube ini.
Kemudian Klik pada Request the HTML5 player
Bagi yang sering nonton video di youtube mungkin sesekali anda menemukan video yang membua Cara Memperlambat atau Mempercepat Video di Youtube

Buka kembali halaman video Youtube yang ingin anda atur play speednya, klik lagi icon setting maka akan muncul menu speed sekarang. Kalau masih tidak tampil itu berarti videonya tidak disupport untuk diatur play speednya.

Related Posts

Post a Comment